Kritik Jurnal




Judul               : Analisis Implementasi Model PACE pada Mata Kuliah Statistika Matematika
Penulis             : Andi Surya
Sumber            : http://journal.lppmunindra.ac.id/index.php/jkpm/article/view/898
  1. Jenis penelitian ini sudah tepat menjawab permasalahan yang ada dalam penelitian ini.
  2. Dalam pendahuluan terdapat kenyataan dan harapan.
a.    Kenyataan
Statistika matematika termasuk salah satu yang termasuk mata kuliah yang dianggap sulit oleh mahasiswa. Mereka cenderung kesulitan dalam mengaplikasikan teknik matematika dalam bidang statistika terutama dalam proses pembuktian matematis.
b.    Harapan
Agar mata kuliah tersebut mudah dipahami oleh mahasiswa, maka perlu diimplementasikan suatu model pembelajaran yang memberikan kesempatan kepada mahasiswa untuk terlibat secara aktif dalam pengkajian materi dan dapat mengkonstruksi konsep-konsep dengan kemampuan sendiri.
  1. The Problem
a.    Masalah dalam jurnal mahasiswa kesulitan dalam mengaplikasikan teknik matematika dalam bidang statistika terutama dalam proses pembuktian matematis
b.    Dalam jurnal ini juga terdapat Hipotesis, rumusan masalah, dan tujuan penelitian secara simultan
c.    Latar belakang masalah dalam jurnal ini memiliki sebagian dari landasan teori.
d.    Variabel bebas dalam jurnal ini ada dua variabel bebas diantaranya variabel bebas pertama adalah Implementasi Model PACE kemudian variabel bebas yang kedua adalah Mata Kuliah Statistika Matematika. hal ini sudah tepat karena sudah sesuai dengan judul jurnal
e.    Variabel terikat dalam jurnal ini adalah Mata Kuliah Statistika Matematika, hal ini sudah tepat karena sudah sesuai dengan judul jurnal
4.      The Design
a.    Desain dalam penelitian ini sudah tepat dalam menjawab rumusan masalah dalam jurnal ini.
b.    Populasi dalam jurnal ini adalah mahasiswa program studi pendidikan matematika tahun ajaran 2013/2014 sebanyak 30 orang di Universitas Indraprasta PGRI Jakarta Timur.
c.    Dalam jurnal ini dilakukan kelompok perlakuan sudah jelas dan tepat.
d.    Kelompok dalam jurnal ini dilakukan secara random dalam penentuan kelompok dan sistem random tersebut sudah tepat
e.    Dalam penelitian ini tidak ada informasi yang jelas apakah penelitian ini masuk dalam penelitian replikasi atau bukan
f.     Terdapat Tingkat spesifikasi secara apriori dalam penelitian ini, tingkat kepercayaan dalam penelitian ini 80% dan tingkat margin errornya 0,5% yang ditentukan oleh faktor-faktor lain yang tidak dapat dikendalikan oleh peneliti.

5.      The Procedure
a.    Perlakuan dalam pengumpulan data dalam penelitian ini sudah digambarkan secara jelas. Contoh: metode triangulasi
b.    Penggambaran karakteristik pensampelan dalam penelitian ini  terjelaskan secara jelas sehingga pembaca memahami karakter pensampelan.
c.    Kelompok dalam penelitian ini dilakukan kontrol secara jelas variabel-variabel apa saja yang dikontrol, kontrol tersebut jelas secara terperinci misalnya pengaruh karakteristik subyek penelitian, pengetahuan awal, Lembar Latihan (LL), Lembar Aktivitas (LA) dan Lembar Diskusi (LD) yang merupakan pengaruh variabel luar, dan pengaruh interaksi pelaksanaan.
6.      The Measurement
a.         Alat bukti reliabilitas yang diberikan dalam penelitian ini tidak ada sehingga tingkat realibilitasnya tidak akurat.
b.        Alat bukti yang diberikan dalam penelitian ini tidak ada sehingga tingkat validitasnya kurang akurat.
7.      The Interpretation
a.         Kesimpulan dan hasil penelitian dalam jurnal ini konsisten sehingga pembaca dapat memahaminya secara jelas.
b.        Dilakukan tidak generalisasi populasi dalam penelitian ini sehingga hasilnya tidak berlaku secara umum karena hanya siswa-siswa sekolah tersebut.
Dalam penerapan model PACE sebagai aplikasi statistika matematika jika menggunakan metode kualitatif apa ukurannya dalam aplikasiaanya? Sedangkan statistika itu data-data bersifat kuantitatif. Dalam Simpulan dan Saran peneliti mengharapkan dapat dikaji kembali untuk meningkatkan aspek kognitif mahasiswa, seperti kemampuan representasi, abstraksi, berpikir kreatif, pembuktian, penalaran dan lain-lain.






Kritik Jurnal
Judul               : Efektifitas Metode Pembelajaran SLIM-N-BIL
Penulis             : Indra Martha Rusmana dan Nurhayati
Sumber            : http://journal.lppmunindra.ac.id/index.php/jkpm/article/view/900
  1. Jenis penelitian ini sudah tepat menjawab permasalahan yang ada dalam penelitian ini.
  2. Dalam pendahuluan terdapat kenyataan dan harapan.
a.    Kenyataan
Salah satu kenyataan yang sering hadir pada kegiatan pembelajaran matematika dalam kelas adalah pembelajaran yang dilaksanakan cenderung pada pencapaian target materi atau sesuai isi materi atau sesuai isi materi buku yang digunakan sebagai buku wajib dengan berorientasi pada soal-soal ujian nasional. Akibatnya, berbagai potensi peserta didik tidak berkembang secara optimal.
b.    Harapan
Kemampuan dalam pembelajaran matematika yang diharapkan mencakup empat aspek di atas adalah kemampuan pemecahan pemahaman, penalaran dan pemecahan masalah serta komunikasi matematik.
  1. The Problem
a. Masalah dalam jurnal peserta didik banyak yang mengalami kesulitan dalam belajar matematika disebabkan karena mereka bukan memahami konsep melainkan anak hanya mampu menghafalnya, sehingga konsep yang dimiliki tidak sampai pada proses penerapan dalam kehidupan sehari-hari.
b.    Dalam jurnal ini terdapat Hipotesis, rumusan masalah, dan tujuan penelitian secara Simultan
c.    Latar belakang masalah dalam jurnal ini ada landasan teori.
d.    Variabel bebas dalam jurnal ini ada dua variabel bebas diantaranya variabel bebas pertama adalah Metode Pembelajaran SLIM-N-BIL kemudian variabel bebas yang kedua adalah Terhadap Hasil Belajar Matematika. hal ini sudah tepat karena sudah sesuai dengan judul jurnal
e.    Variabel terikat dalam jurnal ini adalah Terhadap Hasil Belajar Matematika, hal ini sudah tepat karena sudah sesuai dengan judul jurnal
4.      The Design
a.    Desain dalam penelitian ini sudah tepat dalam menjawab rumusan masalah dalam jurnal ini.
b.    Populasi dalam jurnal ini adalah siswa kelas VIII di SMP Mahardhika Kabupaten Tanggerang, akan tetapi di jurnal ini berapa banyak populasi yang diteliti apakah satu kelas atau hanya kelas tertentu.
c.    Dalam jurnal ini terdapat dua kelompok yaitu kelompok eksperimen dan kelompok kontrol
d.    Dalam penelitian ini tidak ada informasi yang jelas apakah penelitian ini masuk dalam penelitian replikasi atau bukan
e.    Terdapat Tingkat spesifikasi secara apriori dalam penelitian ini, tingkat kepercayaan dalam penelitian ini 75% dan tingkat margin errornya 0.7 % yang ditentukan oleh faktor-faktor lain yang tidak dapat dikendalikan oleh peneliti.
5.      The Procedure
a.    Perlakuan dalam pengumpulan data dalam penelitian ini sudah digambarkan secara jelas. Contoh: metode eksperimen dengan adanya perlakuan kepada objek penelitian.
b.    Penggambaran karakteristik pensampelan dalam penelitian ini tidak terjelaskan secara jelas sehingga pembaca kurang memahami karakter pensampelan.
c.    Kelompok dalam penelitian ini dilakukan kontrol akan tetapi tidak dijelaskan variabel-variabel apa saja yang dikontrol padahal idealnya kontrol tersebut harus terjelaskan secara terperinci misalnya pengaruh karakteristik subyek penelitian, pengetahuan awal atau pre matery, tes, pre tes, pos tes yang merupakan pengaruh variabel luar, dan pengaruh interaksi pelaksanaan.
6.      The Measurement
a.         Alat bukti reliabilitas yang diberikan dalam penelitian ini tterlihat tidak ada sehingga tingkat realibilitasnya kurang akurat.
b.        Alat bukti yang diberikan dalam penelitian ini tidak ada sehingga tingkat validitasnya kurang akurat.
7.      The Interpretation
a.         Kesimpulan dan hasil penelitian dalam jurnal ini konsisten sehingga pembaca dapat memahaminya secara jelas.
b.        Dilakukan tidak generalisasi populasi dalam penelitian ini sehingga hasilnya tidak berlaku secara umum karena hanya siswa-siswa sekolah tersebut.

Penelitian ini merupakan penelitian yang tidak signifikan karena dalam pembelajaran matematika menekankan aspek pendidikan yang bersifat menyeluruh baik kesepakatan, konsistensi, keterampilan kritis, stabilitas emosional, dedukasi dan penalaran. Namun pada intinya kegiatan pembelajaran matematika ini lebih banyak diruangan bagaimana mengembangkan daya kreatifitas siswa sehingga proses dalam pengembangan kemampuan siswa tersebut guru hanya memberikan metode, pemahaman dan memberikan bimbingan tanpa mengikat daya kreatifiitas siswa sehingga hasil penelitian ini tidak memberikan pengaruh secara signifikan, hasil penelitian ini bukan sesuatu yang baru atau sesuatu yang dinanti-nantikan hasilnya, dikatakan demikian karena penelitian ini tidak memberikan efek bagi tenaga pengajar pada khususnya dalam penggunaan metode pembelajaran matematika.

Posting Komentar

0 Komentar